Spesifikasi dan Harga Vivo V5

TeknoDanet – Kali ini saya akan membahas smartphone dengan kamera yang membuat hasil jepretan lebih indah yang saya maksut adalah Vivo V5. Smartphone memiliki kamera yang sangat bagus karena memiliki kamera depan 20MP ,bayangkan smartphone dengan sekelas itu dibanderol dengan harga 3jutaan saja. Bagi kalian yang suka selfie ,tentu kalian cocok dengan Vivo V5 ini dan juga kamera belakangnya memiliki resolusi 13MP, jadi apa yang akan anda ragukan dengan kamera Vivo V5 ini.


Vivo V5 ini memiliki RAM 4GB, sedangkan pad dapur pacu dair Vivo V5 ini yaitu Mediatek MT6750 octa-core 64-bit dengan 2 inti prosesor quad core 1,5GHz Cortex-A53 dan quad core 1,0GHz Cortex-A53 dan juga grafis Mali-T860MP2, jadi ini cocok untuk bermain game atau multimedia. Apalagi tersedia penyimpanan internal sebesar 32GB dan dapat di tambahkan dengan micro sd hingga 128GB. Vivo V5 ini sudah mengusung android Marshmallow 6.0 dan juga adanya layar resolusi 5.5 inch, 720 x 1280 pixels.

Berikut spesifikasi Vivo V5 :
Desain
Dimensi : 153.8 x 75.5 x 7.6 mm
Berat : 154g
Material : Metal
Warna : Gold dan Gray
Layar
Ukuran : 5.5 inch, 720 x 1280 pixels (267ppi pixel density)
Pelindung : Corning Gorilla Glass 2.5D Curved Glass Screen

Tipe layar :  IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Dapur Pacu
Prosesor : Mediatek MT6750 1,5GHz Cortex A-53 dan 1,0GHz Cortex A-53
GPU : Mali-T860MP2
RAM : 4GB
Penyimpanan
Memori internal : 32GB
Memori eksternal : mico sd up to 128GB (use sim 2)
Sistem Operasi
OS : Marshmallow 6.0
UI : Funtouch OS 2.6
Kamera
Belakang : 13MP (phase detection auto focus, LED Flash), Video 1080p@30fps
Depan : 20MP (aperture f/2.0 ,LED Flash), Video 1080p@30fps
Konektifitas
SIM : dual sim
Bluetooth : v4.1
Jaringan : HSPA, LTE
USB : MicroUSB v2.0 , USB on the go
GPS : A-GPS , Glonass
Fitur lain
Fingerprint, compass, accelerometer, proximity, audio HI-FI
Baterai
Non-removable Li-Ion 3000mA

Akan tetapi fitur yang kurang dari Vivo V5 ini adalah tidak ada fitur fast charging dan masih belum tergolong USB type-C, layar masih belum FHD. Harga 3jutaan lumayan buat smartphone yang memiliki spesifikasi diatas. Kekurangan tersebut sudah tertutupi oleh spesifikasi dalamnya ,tentnya yang terutama pada kamera yang beresolusi besar yakni 20MP.

Sekian informasi dari saya ,semoga bermanfaat buat kalian.

Stay on TeknoDanet, people.

0 comments

Powered by Blogger.

About Me

My photo
Belajar Sesuatu dari Kegagalan Adalag Hal Yang Penting.

Bocor! Sharp Aquos S2 Bakal Mengusung Desain Tanpa Bazel

Trend smartphone berbezel tipis semakin digandrungi oleh para vendor saat ini. Mulai dari yang dipatok dengan harga mahal, hingga yang dipat...